Cara Menarik Uang dengan Melepaskannya

Perjalanandoa - Cara Menarik uang dengan melepaskannya - Assalamualaikum warahmatullah wabarakatuh.. Selama berjumpa lagi dengan kami admin blog perjalanandoa,  salam berlimpah. Pada kesempatan kali ini kami ingin membahas berkenaan dengan "Bagaimana cara menarik uang dengan melepaskannya" tentu saja teman-teman bukan menarik uang seperti dari ATM ya, atau menarik uang gaib seperti banyak yang di iklan-iklan itu, tentu saja bukan.

Cara Menarik uang dengan melepaskannya


Oke teman pada kesempatan kali ini kami ingin membahas "Bagaimanakah cara mengundang uang atau cara mendapatkan uang, memperoleh uang atau memiliki uang, yaitu dengan cara apa? yaitu dengan cara melepaskannya. Mungkin judul ini banyak teman-teman yang merasa kontroversial sekali bagi Anda, namun sangat menarik untuk kita baca, mungkin anda bertanya menarik uang tapi kok dilepas? Begini jawabannya hingga saat ini masih banyak sekali orang yang melekat dengan uang, yang dipikirin hanya melulu, contoh misalnya anda mempunya hutang, pasti yang dipikirkan pertama kali adalah uang, bagaimana cara mendapatkan uang untuk membayar mencicil hutangnya. Jadi Kalau tidak ada uang pasti menjadi sedihnya minta ampun.

BACA JUGA: Awas Jangan Mengeluh rezeki Anda Seret

Padahal pada saat bersamaan kalau mau mengeluarkan uang sangat perhitungan sekali,  sampai uangnya di irit sedemikian rupa, uangnya di hitung sampai seketat mungkin Sehingga yang terjadi apa?  yang terjadi adalah malah bukannya mendapatkan banyak uang tetapi justru mereka akan kekurangan uang atau mempunya masalah financial.  Sebabnya kenapa? karena terlalu melekat  dengan uang,  pertama sedih karena tidak punya uang, yang kedua berharap sekali punya uang tetapi Apa Daya kemampuan ataupun potensinya tidak dimiliki, sehingga yang terjadi adalah Pengharapan yang teramat sangat, kemudian yang ketiga adalah terlalu banyak mikir, contoh misalnya mau mengeluarkan uang mau belanja mikir mikir, mau sedekah mikir mikir, mau berbagi mikir-mikir, pengeluarannya itu dihitung sampai 500 perak pun itu harus tahu, nanti arah uangnya ini mau dikemanakan begitu.

Jika masih ada rasa seperti itu ini yang dinamakan kemelekatan dengan uang, artinya adalah kita masih terbelenggun hati dan  batin kita pada uang tersebut, padahal anda sangalah tahu bahwa uang itu bukan segalanya. Memang uang adalah sarana untuk mendapatkan apa yang kita miliki, apa yang kita inginkan. Misalnya pengen punya kendaraan baru, pengen punya HP baru, Pengen punya rumah dan seterusnya. Tetapi, perlu dipahami bahwa ketika orang yang terlalu melekat pada uang, ketika uang tidak ada sedih yang teramat sekali.

BACA JUGA: Agar Rezeki Itu Punya Sifat dan Karakter Mengalir Deras

Karena tidak punya uang sedihnya minta ampun, karena belum dapat pekerjaan dan seterusnya maka yang terjadi adalah rasa kemiskinan itu yang tercipta, Adapun jadinya yang kita akses adalah rasa miskin, atau rasa kekurangan dan itu akan memunculkan, dan akhirnya menarik kekurangan, kondisi finansialnya kekurangan uang dalam kehidupan, jadi seperti  itu ya teman-teman, maka yang perlu dilakukan adalah "melepas uang tersebut"  kita tidak menaruh rasa kita terhadap uang,  tidak menaruh perasaan yang teramat pada uang tersebut, jadi kita harus bisa melepas kemelekatan di sini terhadap uang.

Nantinya ketika kita saat mengeluarkan uang, tidak ada lagi rasa berat kalau mau mengeluarkan, Keluarkan saja kita tidak terlalu mikir-mikir seperti itu yang bagus. Ketika akan mengeluarkan yang kita yakini bahwa uang yang kita keluarkan itu nanti, akan menarik uang uang lainnya untuk kembali kepada kita, begitu ya entah bagaimana caranya? dari usaha anda, dari pekerjaan anda, dari arah yang tidak disangka-sangka. Tetapi ketika ada mau mengeluarkan uang untuk tujuan kepentingan pribadi kita sudah berat, misal kita ada kebutuhan butuh makan misalnya 8 orang, kemudian kita sudahng itung-itung, Anda pikir ini kalau saya buat makan nanti uangnya tinggal segini, ini nanti kalau misalnya saya buat makan yang harganya sekian uang saya menjadi berkurang Sekian dan seterusnya.

BACA JUGA: 5 Mental Miskin yang Harus di Buang

Anda terlalu perhitungan dengan uang anda, kalau masih melekat seperti itu  akan menjadi susah, jadi uang itu sudah sering saya katakan uang adalah energi ya, kalau energi analoginya adalah seperti keluar masuknya napas, Kalau Anda ambil nafas terus anda Tahan, kira-kira yang terjadi apa ya? tidak nyaman kan bahkan bisa sampai mati. Ketika anda mengeluarkan nafas terus anda tidak menarik nafas lagi yang terjadi apa? pasti tidak nyaman, jadi prinsipnya sama uang juga keluar-masuk seperti kita bernapas, Anda menerima Anda juga harus mengeluarkan, Anda menarik uang Anda juga harus melepaskan uang Anda kembali.

Mendapatkan uang, Anda juga harus mengalirkan uang itu, mau anda Arahkan ke mana terserah, jadi jangan anda terlalu melekat dan terlalu menaruh rasa terhadap uang, ini bisa disebut sebagai jatuh hati yang teramat cinta, kalau misalnya uang itu dilepaskan itu tidak rela. Kemudian kalau misalnya anda tidak punya uang jadi sedihnya minta ampun, kemudian kalau misalnya Anda mengeluarkan uang itu Anda seolah-olah pelitnya minta ampun, bahkan terhadap diri anda sendiri.


BACA JUGA: Jangan Khawatirkan Rezeki Kita

 jadi agar kita bisa mendapatkan uang untuk kehidupan berlimpah dengan keuangan, maka lepaskan saja uang tersebut, jadi kalau anda mau berbagi silahkan langsung berbagi saja jangan terlalu kebanyakan mikir, jangan terlalu diitung-itung. tentu ini perlu berlatih kalau misalnya anda sudah terbiasa yang melekat dengan uang akan merasa sangat tidak nyaman, kalau tidak punya uang merasa sangat sedih, makanya anda perlu berlatih yakini saja bahwa sebentar lagi akan ada uang masuk.

Ketika Anda sudah punya konsep melepas kemelekatan tentang uang, maka anda biasa-biasa saja yang berkaitan dengan uang, nah disitulah Anda nanti bisa lebih gampang mendapatkan uang, tanpa Anda harus bekerja keras sekalipun karena konsep yang terbentuk di dalam diri anda sudah benar. Yaitu ketika Anda dapat uang sudah siap untuk melepaskannya. makanya lepaskan saja Keluarkan saja.

Dan ini juga memang butuh dilatih tidak serta merta ,ketika dan mengeluarkan uang ya dengan nominal tertentu jika Anda masih terasa sangat berat yang dikurangi, misalnya mau beli barang yang bermerek sekali, ini Kok kelihatannya mahal sekali ya! Misalnya Ketika anda punya konsep seperti itu cari yang barang yang lain lagi, yang setidaknya fungsi dan manfaatnya sama, yang harganya menurut anda tidak memberatkan.

BACA JUGA: Cara Menumbuhkan Rasa Keberlimpahan Dalam Diri

Kalau Bedanya sedikit saja anggap saja ini adalah buat latihan diri, untuk mengikis hati kita dari kemelekatan, sama halnya dengan konsep sedekah jika dengan nominal tertentu merasa masih keberatan ya coba kita turunkan sampai nominal yang kita rasa nyaman. kalau sudah terbiasa naikkan lagi, kalau sudah terbiasa di level naik tersebut naikkan lagi dan seterusnya .

Oke itu saja yang bisa saya sampaikan pada kesempatan kali ini, semoga artikel ini berguna dan memberikan manfaat Untuk Anda dan silahkan anda share artikel ini jika anda rasa ini bermanfaat, begitu saja saya selalu doakan agar hidup anda berlimpah, digampangkan rezekinya agar anda dimuliakan Sekian dari saya terima kasih dan salam Assalamualaikum warahmatullahi wabarakatuh.


Print Friendly and PDF

0 Response to "Cara Menarik Uang dengan Melepaskannya"

Posting Komentar